Batam
PEPKI Desak Pemko Tidak Memungut Pajak di Masa Pendemi

Batam, Kabarbatam.com– Industri pariwisata di Batam perlahan mulai bangkit lagi, dengan dibukanya aktivitas di beberapa tempat dan industri pendukung pariwisata. Namun demikian tidak semua pelaku usaha di sektor ini dapat mengoperasikan usahanya dengam maksimal.
Biaya tinggi di masa pandemi menjadi beban yang turut dirasakan pelaku usaha, di antaranya pajak maupun dalam bentuk retribusi.
Menyikapi hal tersebut, Perkumpulan Pengusaha Kuliner Indonesia cabang Batam, mendesak Pemerintah Kota (Pemko) Batam untuk meringankan beban, berupa; biaya tinggi supaya pajak-pajak restoran serta kuliner untuk PAD mulai dari sekarang untuk 2 tahun ke depan untuk tidak dipungut.
“Terpenting daya beli masyarakat juga bangkit lagi. Kami PEPKI menyurati Pemko dan DPRD Batam supaya pemko batam secepatnya melakukan gebrakan positif supaya kalangan dunia usaha, khususnya kuliner dan restoran,” ujar Herding Manurung, sebagai ketua Petki Kota Batam.
“Mendesak Pemko untuk secepatnya memulai langkah-langkah kongkret untuk menyambut mulai dibukanya pariwisata. (Gik)









-
Headline14 jam ago
Wakil Walikota Raja Ariza Resmikan Cue Spot Billiard Tanjungpinang
-
Batam3 hari ago
Solusi untuk Kepri Menghadapi Tarif Impor yang Dikenakan Presiden AS Donald Trump
-
Batam2 hari ago
Ada Penggantian Gate Valve di Sei Harapan, Suplai Air di Tj Riau & Sekitarnya Mengalir Kecil
-
Batam1 hari ago
Kapolresta Barelang Tinjau Kesiapan Arus Balik Lebaran di Pelabuhan Roro Telaga Punggur
-
Batam2 hari ago
Merespon Kebijakan Tarif Impor-Ekspor AS: Ini Strategi BP Batam Pertahankan Pangsa Pasar Global
-
Headline20 jam ago
10 BPW se-Sumatera Dukung Andi Amran Sulaiman Jadi Ketua Umum KKSS
-
Batam1 hari ago
Tinjau Sejumlah Titik Objek Vital, Polda Kepri Pastikan Kelancaran Arus Balik Mudik Lebaran 2025
-
Bintan2 hari ago
Meriahkan Syawal, Gubernur Ansar Hadiri Festival Lagu Hari Raya Idul Fitri di Kijang Bintan