Headline
Tersangka Kasus Plat Baja, Andi Cori Fatahuddin Ditahan Penyidik Polda Kepri

Batam, Kabarbatam.com– Tersangka kasus dugaan pencurian plat baja Jembatan Dompak, Andi Cori Fatahuddin memenuhi panggilan penyidik Polda Kepri, Selasa (16/7/2019). Seusai menjalani pemeriksaan, tersangka ditahan penyidik.
Saat memenuhi panggilan kedua Polda Kepri, Cori, sapaan akrab pria ini, mengatakan, pihaknya datang ke Polda Kepri untuk memenuhi panggilan. Ia mengaku kooperatif, sehingga pemanggilannya bukan untuk ditahan.
“Tidak benar saya ditahan. Saya memenuhi panggilan penyidik Polda sesuai jadwal pelimpahan tahap dua,” ujar Cori. Saat memenuhi panggilan pelimpahan tahap dua, Cori sempat menanyakan status tersangka yang disematkan kepadanya.
“Kenapa kami dijadikan tersangka, bagaimana dengan (Pasal) 480-nya (penadah),” kata Cori. Ia tidak merinci lebih jauh soal alasan penetapan dirinya sebagai tersangka. “Silakan tanyakan ke Polda Kepri,” pungkasnya. (zal)









-
Batam2 hari ago
Penyelidikan Penimbunan DAS Baloi Bergulir, Polda Kepri Akan Panggil Lik Khai dan Dinas Bina Marga
-
Anambas2 hari ago
Sejumlah Tokoh Masyarakat dan Agama Silaturahmi ke Rumah Cen Sui Lan
-
Batam3 hari ago
Rayakan Idul Fitri di Pulau Terong, Gubernur Ansar Jadi Khatib dan Menyentuh Jamaah lewat Khutbahnya
-
Batam2 hari ago
Salat Idul Fitri Berlangsung Khidmat, Amsakar Terima Antusiasme Warga dalam Open House Perdana
-
Batam3 hari ago
Wakil Kepala BP Batam Dampingi Menteri Transmigrasi Kunker Hari Kedua di Kawasan Rempang
-
Bintan2 hari ago
Khutbah Idul Fitri 1446 H, Bupati Roby Sampaikan Riwayat Doa Malaikat Jibril yang Diaminkan Rasulullah
-
Bintan2 hari ago
Hari Pertama Lebaran, Warga Hadiri Open House Wabup Bintan Deby Maryanti di Kolong Nam Kijang
-
Batam2 hari ago
Wagub Nyanyang Salat Idulfitri dan Gelar Open House Hari Pertama Lebaran di Kediamannya di Tiban