Nasional
30 Petugas Puskemas Terpapar Covid-19

Kabarbatam.com – Sebanyak 30 orang petugas di Puskesmas Simpang Priuk, Kota Lubuklinggau terpapar Covid-19. Vaksinasi Covid-19 di Kecamatan Lubuk Linggau Selatan II, terhambat.
“Ada sekitar 30 orang petugas yang terpapar saat ini. Namum petugas yang terpapar Covid-19, tanpa gejala dan gejala ringan,” kata Wali Kota Lubuk Linggau, H SN Prana Putra Sohe, Rabu (4/8).
Sementara itu, nakes yang terpapar saat ini sebagian besar melakukan isolasi mandiri (isoman), karena gejala ringan, dan tanpa gejala. “Tetapi ada juga yang diisolasi di rumah sehat Bandiklat Lubuklinggau,” katanya.
Sohe menyampaikan di Kota Lubuklinggau Covid-19 masih terus diwaspadai, terakhir Selasa (3/8) ada 32 orang yang terdeteksi positif Covid-19.
“Yang kasus aktif, sedang isoman dua ratusan lebih pasien, dan yang di rumah sakit juga seratusan. Juga ada di Bandiklat,” katanya. (*)





-
Batam23 jam ago
Satu-Satunya di Indonesia, Karang Taruna Kota Batam Miliki LPK Sendiri
-
Batam4 hari ago
Pengerjaan Fisik Kegiatan TMMD ke-116 Kavling Seraya Hampir Rampung
-
BP Batam3 hari ago
Rudi Paparkan Rencana Strategis Pembangunan Batam, Ajak Masyarakat Asal Pariaman Dukung Kemajuan Daerah
-
Headline7 hari ago
Ukir Prestasi, Kemenkumham RI Raih Penghargaan Terbaik UKPBJ Proaktif Tahun 2023
-
Kepri2 hari ago
Gubernur Ansar Sampaikan Jawaban Pemerintah Terhadap Ranperda LPP APBD 2022
-
Batam6 hari ago
Personel dan Masyarakat Kavling Seraya Ciptakan Rasa Kebersamaan di Kegiatan TMMD ke-116 Batam
-
Kepri6 hari ago
Gubernur Ansar Serahkan Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2022 kepada DPRD Kepri
-
Batam5 hari ago
Sahkan RUPTL PT PLN Batam 2023-2032, Pemerintah Dukung PLN Batam Tingkatkan Keandalan Listrik