BP Batam
Puncak Arus Balik Nataru, Kepala BP Batam Imbau Masyarakat Tetap Waspada dan Jaga Situasi Kondusif
Batam, Kabarbatam.com – Kepala BP Batam sekaligus Wali Kota Batam, Muhammad Rudi mengimbau masyarakat agar tetap menjaga situasi kondusif jelang puncak arus balik libur Natal dan Tahun Baru (Nataru).
Khusus untuk para pemudik, Muhammad Rudi meminta agar tetap waspada selama bepergian.
Bukan tanpa alasan, jumlah penumpang di pelabuhan maupun bandara melonjak signifikan selama perayaan Nataru tahun ini.
“Tetap utamakan keselamatan pribadi dan keluarga selama perjalanan,” ujarnya, Senin (1/1/2024).
Badan Usaha Pelabuhan (BUP) BP Batam memprediksi, puncak arus balik Nataru akan berlangsung pada tanggal 2 dan 3 Januari 2024.
Dimana, grafik penumpang pun diprediksi akan meningkat.
Mengingat, jumlah penumpang yang datang maupun ke luar Batam selama arus mudik beberapa hari lalu naik 3,06 persen (2.583 jiwa) dibandingkan tahun lalu.
“Untuk pengelola pelabuhan maupun bandara, tetap maksimalkan pelayanan bagi para pengguna jasa,” pungkasnya. (*) (2/Jan).
-
Batam2 hari ago
Kampanye Akbar Paslon ASLI Jelang Masa Tenang Dipadati Ribuan Simpatisan dan Pendukung
-
Advertorial1 hari ago
Hari Pertama Setelah Cuti, Rudi Tinjau Proyek Infrastruktur Strategis untuk Wujudkan Kota Modern dan Bebas Kemacetan
-
Batam3 hari ago
Kendalikan Judi Online Beromzet Miliaran di Batam, Perjalanan Kakak Beradik Candra dan Anton Berakhir di Bui
-
Advertorial2 hari ago
Resmikan Sekretariat BPD KKSS Kota Batam, Warga KKSS Dihibur Atraksi Pesulap Mr. Mind Muhammad
-
Batam1 hari ago
Usai Terima SK dari Ketua BPW Kepri, Pengurus BPD KKSS Batam Gelar Pelantikan Desember 2024
-
Batam3 hari ago
Belanja Fiktif Gunakan Anggaran RSUD Embung Fatimah, Kejari Batam Tetapkan 2 Orang Tersangka
-
Batam3 hari ago
Merinding, Ratusan Perahu Nelayan Pulau Terong Batam Sambut Kunjungan Ansar-Nyanyang
-
Batam2 hari ago
Masuki Masa Tenang, H. Muhammad Rudi Ajak Tim Pemenangan dan Relawan Jaga Kekompakan