Batam
Catat! Besok Ada Penyambungan Pipa untuk Tingkatkan Suplai Air di Jalur Tembesi
Batam, Kabarbatam.com – PT. Air Batam Hilir (ABHi) menginformasikan, dampak pekerjaan terencana penyambungan pipa dalam rangka meningkatkan pelayanan pelanggan di Jalur Tembesi, Kepayang dan Putra Jaya.
Pekerjaan terencana ini akan dilakukan pada Jumat, 06 Desember 2024, sekitar Pukul, 13.00 s.d. 18.00 WIB.
ABHi menyatakan, selama pekerjaan ini, akan berdampak pada gangguan pelayanan suplai air bersih berupa air kecil dan air terhenti untuk sementara waktu.
“Kami menghimbau kepada pelanggan untuk dapat menampung air agar kebutuhan sehari – hari dapat tetap dilakukan saat pekerjaan berlangsung,” ABHi mengatakan.
Untuk area terdampak, yakni: Pelabuhan Sagulung, Sumberindo, Central Park, Batamec, Teluk Pandan, Bintang Industri, Latrade, Putra Jaya dan sekitarnya.
Kami menyiagakan mobil tangki air bersih untuk pelanggan yang mengalami gangguan suplai air hingga 1×24 jam, yang dapat dikoordinir oleh Ketua RT/ RW/ Kelurahan setempat, lalu menyampaikannya melalui layanan saluran resmi kepelangganan Air Batam Hilir :
* Kantor Pelayanan Pelanggan (KPP) yang berada di Bengkong, Batu Aji & HO Batam Center
* Call Center Air Batam Hilir (0778) 5700 000
* WA 0811 778 0155
* Mobile Application Air Batam Hilir
* Instagram @airbatamhilir
* Twitter @airbatamhilir
* Facebook airbatamhilir
* Website www.airbatam.com
* Email kontakpelanggan@airbatam.com
#spambatamlebihbaik
#airbatamhilir
#bpbatam
#airbatamhulu
#sahabatbpbatam
#humasbpbatam
#bpbatamsiapmelayani
#airminumsehat
#airbersih
#meterair
#sdallfasling
#airuntuksemua
#putrajaya
#batamec
#pelabuhansagulung. (*)
-
Natuna3 hari agoDi Bawah Kepemimpinan Raja Mustakim, KPDN Perluas Peran Sosial
-
Batam3 hari agoSatgas Cegah Lebih dari 2.000 PMI Non Prosedural, Kapolda: Polda Kepri Segera Bentuk Direktorat TPPO
-
Headline23 jam agoOmbudsman Kepri Respons Rencana Pinjaman Pemprov ke BJB Rp400 Miliar
-
Headline3 hari agoKomandan Kodaeral IV Kobarkan Semangat Prajurit TNI AL saat Peringati Pertempuran Heroik Laut Arafuru
-
Tanjungpinang3 hari agoBTS Diduga Tak Berizin di Air Raja Tanjungpinang Tetap Beroperasi, Warga Khawatirkan Dampak Radiasi
-
Tanjungpinang3 hari agoBukit Cermin Kota Tanjungpinang Juara 3 Kelurahan Award Tingkat Nasional
-
Headline3 hari agoLantik 41 Kepala Sekolah se-Kepri, Gubernur Ansar: Harus Bersiap Menghadapi Fase 5.0
-
Batam2 hari agoPLN Batam Komitmen Perkuat Budaya K3 melalui Apel Bulan K3 Nasional 2026



