Kepri
KNPI Lingga Lawan Covid-19 Dengan Ratusan Masker Kain
Lingga, KABARBATAM.COM – Serukan lawan Covid-19 DPD KNPI (Komite Nasional Pemuda Indonesia) Kabupaten Lingga bagikan ratusan masker kain dan aktif lakukan penyemprotkan disinfiketan dibeberapa area publik di Kabupaten Lingga.
Ketua DPD KNPI Lingga Safaruddin mengatakan, selain melakukan penyemprotan disinfektan pihaknya juga melakukan pembagian masker, serta memberikan edukasi kepada masyarakat tentang Covid-19.
“Alhamdulillah, hari ini kami melakukan pembagian masker juga melakukan penyemprotan desinfektan di wilayah Daik Lingga,” kata Safar, Sabtu (4/4/2020)
Lebih kurang ratusan masker kain yang pihaknya bagikan bagi pengguna jalan, adapun wilayah penyemprotan disinfektan yang dilakukan oleh pengurus KNPI Lingga yakni di Desa Nerekeh, Kecamatan Lingga. dikesempatn itu juga pihaknya mengajak masyarakat untuk mematuhi anjuran pemerintah dengan menerapkan Physical Distancing (Jaga Jarak), dan mengurangi aktivitas diluar serta berkumpul-kumpul.
“Kita juga mengajak masyarakat untuk mengikuti himbauan pemerintah, untuk stay at home jika tidak ada kepentingan yang mendesak diluar, kata Safar.(Fikri)
-
Batam2 hari ago
Kampanye Akbar Paslon ASLI Jelang Masa Tenang Dipadati Ribuan Simpatisan dan Pendukung
-
Advertorial2 hari ago
Hari Pertama Setelah Cuti, Rudi Tinjau Proyek Infrastruktur Strategis untuk Wujudkan Kota Modern dan Bebas Kemacetan
-
Batam3 hari ago
Kendalikan Judi Online Beromzet Miliaran di Batam, Perjalanan Kakak Beradik Candra dan Anton Berakhir di Bui
-
Advertorial2 hari ago
Resmikan Sekretariat BPD KKSS Kota Batam, Warga KKSS Dihibur Atraksi Pesulap Mr. Mind Muhammad
-
Batam1 hari ago
Usai Terima SK dari Ketua BPW Kepri, Pengurus BPD KKSS Batam Gelar Pelantikan Desember 2024
-
Batam3 hari ago
Belanja Fiktif Gunakan Anggaran RSUD Embung Fatimah, Kejari Batam Tetapkan 2 Orang Tersangka
-
Batam3 hari ago
Merinding, Ratusan Perahu Nelayan Pulau Terong Batam Sambut Kunjungan Ansar-Nyanyang
-
Batam2 hari ago
Masuki Masa Tenang, H. Muhammad Rudi Ajak Tim Pemenangan dan Relawan Jaga Kekompakan