Natuna
Wabup Natuna: Pemda Siap Menerima Saran dan Masukan
Natuna, Kabarbatam.com – Wakil Bupati Natuna Jarmin Sidik menegaskan, pemerintah daerah membuka diri menerima setiap saran dan masukan untuk kemajuan daerah.
Hal itu disampaikan saat menghadiri buka puasa bersama warga Muhammadiyah di Rumah makan Sisi Basiri Ranai, Sabtu (15/3).
“Ke depannya terus bangun silaturahmi sebagai bentuk dukungan. Kami menerima saran dan masukan dalam tugas melanjutkan pembangunan,” iingkapnya
Ketua pimpinan daerah Muhammadiyah Kabupaten Natuna Ilham Kauli mengatakan, pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan di tengah kemajemukan masyarakat Natuna. Dan mensinergikan visi dan misi pemerintah daerah mewujudkan masyarakat yang makmur, berdaya saing dan berbudaya.
“Warga Muhammadiyah siap bersinegi dalam mengisi berbagai aspek pembangunan di daerah. Bersama silaturahmi ini kami mengucapkan selamat atas dilantiknya Bupati dan wakil Bupati terpilih, kami siap memberikan saran dan masukan untuk kemajuan Natuna ke depan, Organisasi muhamadiyah sudah banyak mengisi di pemerintahan, termasuk di kementerian,” ujar Ilham. (Man)
-
Natuna2 hari agoPemkab Natuna Perketat Pengawasan Dana Desa, Dua Kades Diberhentikan Sementara
-
Batam1 hari agoKebakaran Hebat Landa Pusat Kuliner Mega Legenda, Warga Panik dan Berhamburan
-
Headline3 hari agoWarga Batam Kini Bisa Terbang Langsung ke Kuala Lumpur, Harga Mulai Rp899 Ribuan
-
Batam5 jam agoSidang Etik Internal Partai terhadap Mangihut Rajagukguk Rampung, Cak Nur: DPP PDI Perjuangan segera Beri Keputusan
-
Batam3 hari agoAmat Tantoso: Media Harus Jeli Membaca Peluang di Tengah Gejolak Global
-
Bintan2 hari agoDua Pekerja Terseret Arus di Perairan Pulau Poto Bintan: Satu Orang Meninggal, Satu Lainnya Dalam Pencarian
-
BP Batam1 hari agoBatam Melesat, Realisasi Investasi Tembus Rp69,30 Triliun
-
Batam2 hari agoOmbudsman Kepri Minta Pemerintah Ungkap Aktor Penyelundupan 1.897 Ton Beras Ilegal di Karimun



