Batam
Mega Band Tampil Memukau di Batam Great Sale 2020

Batam, Kabarbatam.com – Pembukaan Batam Great Sale 2020 disi penampilan dari Mega Band. Merupakan grup band berasal dari Mega Mall. Pembukaan tersebut Mega Band menghibur pengunjung mall sampai akhir acara.
Head of Promotion dan Event Mega Mall, Natalia Joshua menyebutkan Mega Band terdiri dari tiga personil yakni Fey sebagai volalis, Erik sebagai gitaris, dan Indra sebagai pianis.
“Mega band adalah band kita dari karyawan kita yang dibentuk sejak Juni 2020 lalu,” katanya.
Didirikan band tersebut untuk menghibur pengunjung Mega Mall dan menarik kunjungan wisatawan. Adapun jadwal penampilannya setiap hari siang pukul 12.00 sampai 14.00 dan sore pukul 17.00 sampai 19.00.
Menurutnya Batam Great Sale merupakan kegiatan menarik di penghujung tahun 2020. Ia berharap kegiatan dapat meningkatkan kunjungan wisatawan.
“Kami sangat antusias mega mall punya kegiatan Batam Great Sale, semoga dapat menarik pengunjung mall lebih banyak lagi,” pintanya.
Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam, Ardiwinata mengapresiasi penampilan terbaik dari Mega Band. “Penampilannya sangat bagus sekali, pemilihan lagunya dan musiknya cocok dengan acara,” katanya.
Ia berharap Mega Band dapat berkibar lagi baik di panggung Mega Mall dan panggung lainnya. “Kita tunggu penampilan selanjutnya dari Mega Band,” ucapnya. (*)









-
Headline3 hari ago
Wakil Walikota Raja Ariza Resmikan Cue Spot Billiard Tanjungpinang
-
Batam2 hari ago
Bawa Kabur Motor Ojek Online, Pria di Batam Ditangkap Kurang dari 24 Jam
-
Headline3 hari ago
10 BPW se-Sumatera Dukung Andi Amran Sulaiman Jadi Ketua Umum KKSS
-
Batam2 hari ago
Deputi Bidang Pengelolaan Bandara, Pelabuhan dan Lalu Lintas Barang BP Batam Tinjau Kesiapan Arus Balik Lebaran
-
Riau1 hari ago
Kapolda Riau Herry Heryawan Hadiri Perayaan Aghi Ghayo Onam di Kabupaten Kampar
-
Batam2 jam ago
Kepala BP Batam dan Wakil Kepala BP Batam Tinjau Penataan Sungai Baloi Indah
-
Headline19 jam ago
Pemkab Natuna Gelar Apel di Hari Pertama Kerja usai Libur Lebaran
-
Batam18 jam ago
Pastikan Pasokan Listrik Aman Jelang Idulfitri 1446 H, PLN Batam Siaga Penuh