Tanjungpinang
Santri Al Ihsan Kabupaten Bintan Himpun Donasi untuk Palestina
Bintan, Kabarbatam. com – Santri Pondok Pesantren Al Ihsan Bintan menyelenggarakan kegiatan pengumpulan dana untuk Palestina. Total dana terkumpul mencapai Rp12 juta lebih yang akan diserahkan kepada pemerintah untuk disumbangkan ke Palestina.

Seluruh santri Al Ihsan mengumpulkan dana mereka melalui voucer jajan di Al Ihsan. “Kita ingin mengingatkan santri bahwa Palestina adalah negara Islam sebagai saudara kita yang patut kita bantu. Karena banyak korban jiwa dan bangunan akibat perang dengan Israel, ” kata Mudir Ponpes Al Ihsan, Fathurrahman Al HafizHafiz, kemarin di masjid Al Ihsan.
Selain dari santri dan ustad, para wali santri juga ikut serta memberikan donasi melalui Komite Sekolah Al Ihsan dan diserahkan ke pihak pondok.

Ketua Komite Sekolah Al Ihsan Robby Patria menyebutkan gerakan ini spontan cuma sehari untuk mengumpulkan dana wali santri. Alhamdulillah wali santri dengan suka rela memberikan donasi. Robby hadir bersama Sekretaris Komite Muhalifizar dan beberapa waki santri di Masjid Al Ihsan. *
-
Headline1 hari agoOmbudsman Kepri Respons Rencana Pinjaman Pemprov ke BJB Rp400 Miliar
-
Batam3 hari agoSatgas Cegah Lebih dari 2.000 PMI Non Prosedural, Kapolda: Polda Kepri Segera Bentuk Direktorat TPPO
-
Headline3 hari agoKomandan Kodaeral IV Kobarkan Semangat Prajurit TNI AL saat Peringati Pertempuran Heroik Laut Arafuru
-
Tanjungpinang3 hari agoBTS Diduga Tak Berizin di Air Raja Tanjungpinang Tetap Beroperasi, Warga Khawatirkan Dampak Radiasi
-
Tanjungpinang3 hari agoBukit Cermin Kota Tanjungpinang Juara 3 Kelurahan Award Tingkat Nasional
-
Headline3 hari agoLantik 41 Kepala Sekolah se-Kepri, Gubernur Ansar: Harus Bersiap Menghadapi Fase 5.0
-
Batam2 hari agoPLN Batam Komitmen Perkuat Budaya K3 melalui Apel Bulan K3 Nasional 2026
-
Bintan2 hari agoBupati Roby Sampaikan 4 Program Utama dalam RKPD Bintan Tahun 2027



