Batam
Angin Kencang Melanda Batam Centre, BMKG Prediksi Hujan Deras Disertai Petir

Batam, Kabarbatam.com – Update Peringatan Dini Cuaca Wilayah Kepulauan Riau tanggal 31 Juli 2021 pukul 09.45 WIB.
Masih berpotensi terjadi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang di wilayah:
Kota Batam : Batu Aji, Belakang Padang, Bulang, dan sekitarnya,
Kabupaten Karimun : Belat, Buru, Durai, Karimun, Kundur, Kundur Barat, Kundur Utara, Meral, Meral Barat, Moro, Tebing, Ungar dan sekitarnya dan dapat meluas ke wilayah:
Kota Batam : Batam Kota, Batu Ampar, Bengkong, Lubuk Baja, Nongsa, Sagulung, Sei Beduk, Sekupang dan sekitarnya.
Kondisi ini diprakirakan dapat berlangsung hingga pukul 11.45 WIB.(*)






-
Batam2 hari ago
Kawasan Industri Wiraraja Buka Lowongan Besar-Besaran 2026, Tahap Awal 10 Ribu Orang
-
Headline17 jam ago
Ady Hermawan Resmi Nahkodai DPD Hanura Kepri, Ini Pesan Ketum Oesman Sapta Odang
-
Headline2 hari ago
Dilantik Wagub, Henky Mohari Terpilih Lagi Ketuai KPID Kepri: Siap Bersinergi dengan Semua Pihak
-
Natuna3 hari ago
Cen Sui Lan Disematkan sebagai Kader Terbaik di HUT ke-61 Partai Golkar
-
Batam2 hari ago
Ada Pekerjaan Penyambungan Pipa di Bengkong Seken, Ini Wilayah Terdampak Aliran Air Mengecil
-
Batam17 jam ago
Ada Penyambungan Pipa Jalur Bundaran Bandara, Pelanggan ABHi di Wilayah Ini Agar Segera Menampung Air
-
Batam2 hari ago
Optimalkan Tata Kelola Kelembagaan, Kepala BP Batam Sambangi Kejati Kepri
-
Batam2 hari ago
Bejat, Seorang Ayah di Sagulung Tega Cabuli Anak Kandungnya