Anambas
Cegah Covid-19, Kades Sritanjung KKA Cek Suhu Tubuh Warga
Anambas, Kabarbatam.com– Dalam rangka pencegahan masuknya wabah COVID-19, Kepala Desa Sritanjung dalam hal ini selaku ketua tim gugus tugas melakukan pembatasan keluar masuknya warga yang dari luar di wilayah Desa Sritanjung.
Selanjutnya, Penglik juga menghimbau kepada masyarakat, baik yang dari luar maupun dari Desa Sritanjung, tetap kita periksa suhu badan mengunakan alat pengecek suhu tubuh yang ikut pada malam hari ini, saya sendiri selaku kepala desa sekaligus ketua team gugus tugas, ketua BPD, Kadus, RT, RW dan juga masyarakat desa Sritanjung sendiri.
“Bukan itu saja, kita juga menyemprot seluruh kendaraan yang mereka bawa demi mencegah hal-hal yang tidak kita inginkan, apupun bentuk pencegahan akan kita lakukan demi melawan dan memutuskan mata rantai virus COVID-19/Corona,” jelasnya.
Malam ini, kata Kades, malam pertama kita melakukan pengawasan dan pengecakan, untuk berikutnya kita akan bentuk team yang bertugas. Kemungkinan kita hanya libatkan setiap team hanya 5 sampai 7 orang, sampai waktu yang belum di tentukan oleh pemerintah mengatakan sudah aman dari covid-19. Kita tetap lakukan pengawasan seperti ini,” katanya.
Terakhir kades juga mengatakan, desa Sritanjung juga akan menyiapkan anggaran dari dana desa, untuk di alokasikan selama penanganan dampak dari virus COVID-19, “Dari dana desa yang kita siapkan kita juga menyalurkan bantuan setelah kita melakukan pendataan terhadap masyarakat yang kurang mampu untuk kita bantu,” tutupnya. (edy)
-
Batam2 hari ago
Kampanye Akbar Paslon ASLI Jelang Masa Tenang Dipadati Ribuan Simpatisan dan Pendukung
-
Advertorial2 hari ago
Hari Pertama Setelah Cuti, Rudi Tinjau Proyek Infrastruktur Strategis untuk Wujudkan Kota Modern dan Bebas Kemacetan
-
Batam3 hari ago
Kendalikan Judi Online Beromzet Miliaran di Batam, Perjalanan Kakak Beradik Candra dan Anton Berakhir di Bui
-
Advertorial2 hari ago
Resmikan Sekretariat BPD KKSS Kota Batam, Warga KKSS Dihibur Atraksi Pesulap Mr. Mind Muhammad
-
Batam1 hari ago
Usai Terima SK dari Ketua BPW Kepri, Pengurus BPD KKSS Batam Gelar Pelantikan Desember 2024
-
Batam3 hari ago
Belanja Fiktif Gunakan Anggaran RSUD Embung Fatimah, Kejari Batam Tetapkan 2 Orang Tersangka
-
Batam3 hari ago
Merinding, Ratusan Perahu Nelayan Pulau Terong Batam Sambut Kunjungan Ansar-Nyanyang
-
Batam2 hari ago
Masuki Masa Tenang, H. Muhammad Rudi Ajak Tim Pemenangan dan Relawan Jaga Kekompakan