Bintan
Polres Bintan Gelar HUT ke-72 Polwan Secara Virtual Langsung Dari Mabes Polri

Bintan, KABARBATAM.COM – Dalam rangka Hari ylang tahun Polwan Republik Indonesia (RI) ke 72 Polres Bintan gelar acara secara virtual langsung dari Markas Besar Polri yang berlangsung di ruang rapat utama (Rupatama), Selasa (01/09/2020)
Dalam kegiatan tersebut dibhadiri langsung oleh Kapolres Bintan AKBP Bambang Sugihartono, Wakapolres Kompol Juleigtin Siahaan serta pejabat utama dan seluruh personil Polres dan Polwan Polres Bintan.
Kapolres Bintan AKBP Bambang Sugihartono menyampaikan Selamat hari jadi Polwan yang ke – 72 tahun semoga Polwan RI khususnya Polwan Polres Tanjungpinang Siap mewujudkan Kamtibmas Kondusif masyarakat semakin Produktif.
“Saya harapkan Polwan tetap berkontribusi bagi Polri dan masyarakat. Polwan semakin Promoter dan humanis dalam bertindak dilapangan, dalam memberikan pengayoman, pelindung dan pelayanan serta penegakkan hukum kepada masyarakat”, jelasnya
Usai pelaksanaan vicon di lanjutkan dengan acara pemotongan tumpeng oleh Kapolres Bintan di dampingi ketua Bhayangkara cabang Bintan yang mana pemotongan tumpeng diberikan kepada perwakilan Polwan yang tertua dan Polwan yang termuda di Polres Bintan.(yuli)









-
Batam2 hari ago
Kepala BP Batam Tegaskan RSBP Batam Akan Berdiri Secara Mandiri
-
Batam2 hari ago
Sambangi BP Batam, Komisi III DPR Aceh Pelajari Pengembangan KEK dan Pelabuhan
-
Parlemen2 hari ago
Ketua DPRD Kota Batam Pastikan Anggota Dewan Jalankan Fungsi Pengawasan sesuai Tupoksi
-
Batam3 hari ago
BP Batam Sosialisasikan Program Kerja 2025–2029 dan Dialog Terbuka dengan Pengusaha
-
Ekonomi2 hari ago
Gubernur Ansar Minta Pembebasan Tarif Impor 32 Persen dari Amerika ke Menko Perekonomian RI
-
BP Batam1 hari ago
Respons Aspirasi Pengusaha, Deputi IV: BP Batam Akan Lakukan Penyesuaian Kebijakan dan Insentif Terkait Tarif Impor AS
-
Bintan2 hari ago
Bupati Roby Kolaborasi Bersama PT BAI Dukung Program MBG Presiden Prabowo
-
Natuna1 hari ago
Inspektorat Pemkab Natuna Temukan Rp2 Miliar Lebih Kegiatan Fiktif