Headline
Ansar-Nyanyang Kenakan Rompi Penerus Negeri di Debat Terbuka, Bentuk Komitmen Memajukan Generasi Muda

Batam, Kabarbatam.com – Pasangan Ansar-Nyayang mengenakan rompi Penerus Negeri dalam debat terbuka pasangan calon Gubernur / Wakil Gubernur Kepri yang dilaksanakan di Hotel Radisson, Batam, Sabtu (2/11/2024).
Hal ini sebagai bentuk komitmennya untuk memajukan generasi muda Kepri. Ditegaskan Ansar generasi muda lah yang akan meneruskan estafet kepemimpinan dan membawa Kepri lebih baik lagi nantinya.
Pasangan nomor urut 1 itu terlihat begitu tenang dan bersemangat dalam mengikuti salah satu tahapan Pilkada Kepri ini.
Ansar, sebelum debat menyatakan kesiapan menyampaikan gagasan membangun Kepulauan Riau yang tertuang dalam visi misi serta program unggulannya.
“Ini menjadi kesempatan bagi kami menyampaikan visi misi serta program pembangunan untuk mewujudkan Kepri yang adil makmur dan merata.
Debat terbuka ini disiarkan langsung oleh Trans TV, dipandu oleh Afira Herlisa dan Alfian Raharjo.
Debat dijadwal berlangsung 120 menit, mengusung tema tema Pembangunan Inklusif yang berkeadilan yang terbagi dalam enam sub tema. (*)








-
Batam2 hari ago
Wapres Gibran Minta Pengusaha Dukung Kemajuan Teknologi dan Hilirisasi Industri
-
Headline2 hari ago
Dilantik Kapolri, Irjen Pol Herry Heryawan Resmi Jabat Kapolda Riau: Perwira Tinggi Polri dengan Segudang Pengalaman Reserse
-
Riau3 hari ago
Jelang Sertijab, Irjen Pol Muhammad Iqbal: Ijin Saya Pamit, Semoga Kerjasama yang Terjalin Terus Berlanjut
-
Natuna3 hari ago
Salim Group Bangun Pabrik Pengolahan Kelapa di Natuna
-
Headline2 hari ago
Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polri, Termasuk 8 Kapolda: Berikut Nama-Nama Pejabat yang Dilantik
-
Headline2 hari ago
Ady Indra Pawennari Dikukuhkan Jadi Pengurus Kadin Indonesia 2024 – 2029
-
Batam2 hari ago
Buron Kasus Penyelundupan Ratusan Unit Handphone Ditangkap Bea Cukai Batam
-
Batam19 jam ago
Dipercaya Presiden Prabowo Bangun PSN, Maruf: Kami Terus Bergerak untuk Menarik Lebih Banyak Investor