Headline
Asman Abnur: Pak Ansar Tepat Memimpin Kepulauan Riau
Tanjungpinang, Kabarbatam.com– Ketua DPP PAN Asman Abnur menilai sosok Ansar Ahmad tepat untuk memimpin Kepulauan Riau. Pengalaman dan prestasi kerja yang dimiliki Ansar Ahmad sebagai modal kuat untuk memimpin Kepri ke depan.
Demikian dikatakan Asman Abnur kepada media, Jumat (4/9/2020). “Pak Ansar orangnya low profile, tetapi prestasinya bagus. Cocok untuk memimpin Provinsi Kepri,” jelas Asman.
Karena itu Asman minta masyarakat Kepri jangan salah pilih pemimpin di Pilgub Kepri 2020. “Pilih yang kerja dan prestasinya jelas. Pilih pemimpin yang berkualitas,” tegas Asman.

Paslon Ansar-Marlin mendaftar di KPU Provinsi Kepri
Dalam kesempatan tersebut Asman juga berharap Pilkada di Kepri berjalan aman dan lancar. “Kalau aman semua enak dan nyaman,” tutupnya.
Diberitakan sebelumnya, pasangan calon Gubernur dan Caon Wakil Gubernur Kepri Ansar Ahmad dan Marlin Agustina Rudi telah mendaftar di KPU Provinsi Kepri. Berkas keduanya dinyatakan lengkap. Selain Ansar-Marlin, dua paslon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Kepulauan Riau juga telah mendaftar di KPU. (*)
(*)
-
Batam3 hari agoPengusaha Tepis Beras dan Minyak Goreng Tangkapan di Batam Barang Selundupan: Itu Sembako untuk Program MBG
-
Nasional3 hari agoPemprov Aceh Respons Pernyataan Menteri Amran Soal 250 Ton Beras Impor Masuk Sabang: Tak Ada Regulasi yang Dilanggar
-
Batam3 hari agoHadirkan Konektivitas Lebih Aman dan Cerdas, Indosat Mulai Terapkan Teknologi AIvolusi5G di Kepri
-
Natuna1 hari agoCurigai ‘Manuver’ MV JJ 330, KRI Bung Tomo Tangkap Kapal Malaysia di Laut Natuna Utara
-
Natuna3 hari agoBukan Memakai Ember Lagi, Midai Kini Punya Mesin Pemadam Portabel
-
Batam2 hari agoAda Pemasangan Flow Meter di Jalur Bukit Tempayan–Bundaran Base Camp, Ini Wilayah Terdampak Aliran Air Mengecil
-
Batam1 hari agoBatak Toba Nahumaliang Batam Buka Donasi Bantu Korban Banjir dan Longsor di Tapanuli
-
Batam1 hari agoSinergi Bea Cukai Batam dan Forkopimda Amankan Barang Diduga Ilegal di Pelabuhan Tanjung Sengkuang



