Kepri
Kabar Cuaca di Kepri Besok 13 Juli 2021, Tinggi Ombak Laut Natuna 5 Meter
Kabarbatam.com – Update kondisi cuaca di Kepulauan Riau (Kepri) Besok, Rabu (14/7/2021).
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Hang Nadim Batam memprediksi terdapat konsentrasi massa udara basah di sekitar wilayah Kepri bagian utara menyebabkan tingginya potensi pembentukan awan-awan hujan di wilayah tersebut.
Namun secara umum kondisi cuaca di Kepri besok hari diprakirakan berawan dan berpeluang terjadi hujan dengan intensitas ringan hingga sedang yang dapat disertai petir dan angin kencang pada pagi dan siang hari di wilayah Anambas dan Natuna.
BMKG juga memberi imbauan untuk kondisi angin dan gelombang diantaranya:
- Waspada potensi angin kencang di wilayah Kepulauan Riau yang dapat menyebabkan tingginya gelombang laut.
- Waspada potensi gelombang laut yang dapat mencapai ketinggian:
- 2,0 meter di wilayah Perairan Timur Lingga dan Perairan Timur Bintan.
- 4,0 meter di wilayah Perairan Anambas.
- 5,0 meter di wilayah Perairan Natuna.
3. Waspada potensi terjadinya hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang pada pagi dan siang hari di wilayah Anambas dan Natuna.(*)
-
Batam3 hari ago
Polda Kepri Gerebek Server Judi Online Terbesar di Batam, Omzet Capai Miliaran Per Bulan
-
Batam2 hari ago
Kampanye Akbar Paslon ASLI Jelang Masa Tenang Dipadati Ribuan Simpatisan dan Pendukung
-
Advertorial1 hari ago
Hari Pertama Setelah Cuti, Rudi Tinjau Proyek Infrastruktur Strategis untuk Wujudkan Kota Modern dan Bebas Kemacetan
-
Batam2 hari ago
Kendalikan Judi Online Beromzet Miliaran di Batam, Perjalanan Kakak Beradik Candra dan Anton Berakhir di Bui
-
Advertorial2 hari ago
Resmikan Sekretariat BPD KKSS Kota Batam, Warga KKSS Dihibur Atraksi Pesulap Mr. Mind Muhammad
-
Batam1 hari ago
Usai Terima SK dari Ketua BPW Kepri, Pengurus BPD KKSS Batam Gelar Pelantikan Desember 2024
-
Batam2 hari ago
Belanja Fiktif Gunakan Anggaran RSUD Embung Fatimah, Kejari Batam Tetapkan 2 Orang Tersangka
-
Batam2 hari ago
Merinding, Ratusan Perahu Nelayan Pulau Terong Batam Sambut Kunjungan Ansar-Nyanyang