Batam
Menginap di Harris Resort Waterfront Batam dengan Promo Tauzia Great Sale 2021
Batam, Kabarbatam.com – TAUZIA Hotels menghadirkan TAUZIA Great Sale dalam rangka menyambut awal tahun 2021. Melalui TAUZIA Great Sale ini, TAUZIA Hotels menawarkan promo diskon harga kamar hingga 35 persen yang berlaku di seluruh hotel yang termasuk ke dalam jaringan TAUZIA International Management.
Promo TAUZIA Great Sale 2021 di HARRIS Resort Waterfront Batam mulai dari harga Rp525,600 / kamar / malam dengan jenis kamar HARRIS Room dengan periode menginap sampai dengan tanggal 8 Mei 2021.
“Periode pemesanan sampai dengan tanggal 31 Januari 2021, promo TAUZIA Great Sale dapat dipesan di website harrishotels.com, datang langsung ke resort atau telepon dan whatsapp ke 0778-381888,” ujar Dila Bachmid selaku Marketing & Branding Manager Shared Service HARRIS Resort Waterfront Batam dan HARRIS Hotel Batam Center.
Selain itu, para tamu yang menjadi anggota loyalty program My TAUZIA Privilege (MTP) akan mendapatkan potongan harga yang lebih besar dan berbagai keuntungan menarik lainnya.


“HARRIS Resort Waterfront Batam banyak dipilih oleh wisatawan-wisatawan lokal khususnya segmentasi keluarga untuk menikmati liburan dan aktivitas di resort yang membuat anak-anak melakukan kegiatan outdoor seperti berenang, trampoline, sand castle dan lainnya,” ungkap Dila Bachmid.
Jangan lepaskan kesempatan untuk mendapatkan harga promo dan mendapatkan keuntungan lainnya dengan mendaftar menjadi anggota loyalty program My TAUZIA Privilege (MTP).
Hubungi segera HARRIS Resort Waterfront Batam dan segera berlibur bersama keluarga dan kerabat.
Kontak Media :
Dila Bachmid, Marketing and Branding Manager Shared Service HARRIS Resort Waterfront Batam & HARRRIS Hotel Batam Center 081275600169 mbm-harris-batamcenter.waterfront@tauzia.com. (Atok)
-
Headline1 hari agoOmbudsman Kepri Respons Rencana Pinjaman Pemprov ke BJB Rp400 Miliar
-
Batam3 hari agoSatgas Cegah Lebih dari 2.000 PMI Non Prosedural, Kapolda: Polda Kepri Segera Bentuk Direktorat TPPO
-
Tanjungpinang3 hari agoBukit Cermin Kota Tanjungpinang Juara 3 Kelurahan Award Tingkat Nasional
-
Batam2 hari agoPLN Batam Komitmen Perkuat Budaya K3 melalui Apel Bulan K3 Nasional 2026
-
Batam19 jam agoPolsek Lubukbaja Tangkap Dua Pria Pengendali Narkoba di Apartemen Permata Residence Baloi
-
Bintan2 hari agoBupati Roby Sampaikan 4 Program Utama dalam RKPD Bintan Tahun 2027
-
Batam1 hari agoBesok, KJK Gandeng Elemen Masyarakat pada Aksi Bersih Pantai Sambut HPN 2026
-
Batam1 hari agoWagub Nyanyang Jamin Stok dan Harga Beras Kepri Stabil



