Karimun, Kabarbatam.com – Pemerintah Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau resmi mencanangkan pelaksanaan vaksinasi COVID-19, Sabtu (30/1/2021). Pencanangan tersebut dilakukan langsung oleh Bupati Karimun, Aunur Rafiq di Ruang...
Kabarbatam.com – Proses pencanangan vaksinasi Covid-19 tahap pertama bertempat di Puskesmas Pacitan, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, berjalan lancar, Sabtu (30/1/2021). Kali ini, Kapolres Pacitan AKBP Wiwit...
Batam, Kabarbatam.com – Vaksinasi Covid-19 dosis kedua sudah disuntikan. Vaksin tersebut diberikan kepada pejabat di lingkungan Pemerintah Kota (Pemko) Batam, tokoh masyarakat, tokoh agama, dan pengusaha,...
Batam, Kabarbatam.com – Pendistribusian Vaksin Covid-19 tahap ke dua telah tiba di Kota Batam, Selasa (26/1/2021) sekira pukul 14.00 Wib. Polsek KKP Polresta Barelang melakukan pengamanan...
Karimun, Kabarbatam.com – Pendistribusian vaksin COVID-19 ke tiap kecamatan sudah mulai dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karimun, Kepulauan Riau Hal itu, setelah 3.480 vial vaksin telah...
Batam, Kabarbatam.com – Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Aris Budiman, M.Si., menerima Vaksin Covid – 19 tahap I dosis kedua, yang dilaksanakan Kamis (28/1/2021), sekitar pukul...
Karimun, Kabarbatam.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karimun, Kepulauan Riau dipastikan akan segera melaksanakan vaksinasi tahap pertama. Hal tersebut setelah sebanyak 3.480 vial vaksis Covid-19 produksi dari...
Batam, Kabarbatam.com – Dihari keempat setelah menerima Vaksin Covid-19, Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Aris Budiman, M.Si, mengatakan merasa sehat dan bugar usai melaksanakan Vaksinasi bersama...
Batam, Kabarbatam.com – Pencanangan vaksinasi tingkat Kota Batam digelar di Dataran Engku Putri Batam, Jumat (15/1/2021). Pada kesempatan tersebut, Wali Kota Batam Muhammad Rudi mengungkapkan harapannya...
Karimun, Kabarbatam.com – Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau dipastikan mendapat giliran pogram vaksinasi COVID-19 tahap pertama pada Februari 2021 mendatang. “Kurang lebih sebanyak 1.000 dosis vaksin akan...
Komentar Terbaru